ITB Press

Sinergi Kampus dan Industri di Silatnas IV, Forum Bisnis BUM-PTNBH 2025

Silaturahmi Nasional (Silatnas) IV, Forum Bisnis Badan Usaha Milik Perguruan Tinggi Negeri Berbadan Hukum (BUM-PTNBH) digelar di Gedung AAC Dayan Dawood, Universitas Syiah Kuala (USK), Banda Aceh, pada 14–17 April 2025. Acara ini menjadi ajang penting untuk memperkuat kolaborasi dan sinergi antar unit usaha perguruan tinggi se-Indonesia dengan berbagai mitra strategis, baik dari sektor swasta […]

Halal Bihalal PT ITB Press: Menjalin Silaturahmi, Menguatkan Kolaborasi

Suasana hangat penuh keakraban menyelimuti ITB Press Store pada Selasa, 8 April 2025, saat seluruh jajaran karyawan PT ITB Press berkumpul dalam kehangatan Halal Bihalal. Acara ini menjadi momen yang sangat dinanti setelah melewati bulan Ramadan yang penuh makna. Selain sebagai ajang silaturahmi pasca-Lebaran, kegiatan ini juga menjadi sarana mempererat hubungan antar karyawan, serta menjalin […]

Menggali Cerita Paviliun Indonesia di Osaka Expo 70 bersama Dikdik Sayahdikumullah

ITB Press Show kembali menghadirkan episode terbaru yang menampilkan Bapak Dikdik Sayahdikumullah, seorang dosen yang baru saja merilis buku berjudul Paviliun Indonesia pada Pameran Dunia Osaka Expo 70, Jepang. Buku ini merupakan hasil pengembangan dari kumpulan catatan penelitian yang telah beliau lakukan sejak tahun 2016 hingga saat ini. Osaka Expo 70, yang diselenggarakan dari Maret […]

Kebersamaan dalam Buka Puasa dan Penyerahan Beasiswa IOM-ITB

Dalam semangat kebersamaan dan kepedulian, Ikatan Orang Tua Mahasiswa Institut Teknologi Bandung (IOM-ITB) menggelar acara buka puasa bersama mahasiswa penerima bantuan beasiswa pada hari Sabtu, 22 Maret 2025. Acara yang berlangsung penuh kehangatan ini tidak hanya menjadi momentum berbagi, tetapi juga menjadi pengingat akan pentingnya dukungan dalam meraih mimpi dan menebar kebaikan. Acara dibuka dengan […]

Menjembatani Teknik Sipil dan Refleksi Hidup Bersama Prasanti Widyasih Sarli

Prasanti Widyasih Sarli, atau yang akrab disapa Bu Asih, adalah sosok yang menginspirasi di dunia akademik dan literasi. Sebagai dosen di Program Studi Teknik Sipil dan Lingkungan, Institut Teknologi Bandung (ITB), ia tidak hanya berperan dalam membentuk generasi insinyur masa depan, tetapi juga membawa wawasan yang lebih luas tentang kehidupan melalui tulisan-tulisannya. Dengan latar belakang […]

Ruang Suara Kembali Mengudara: Menyelami Musik Lebih Dalam Bersama Myrrh

Memasuki bulan Maret ini, program Ruang Suara kembali hadir dan mengudara melalui kanal YouTube ITB Press TV. Program ini merupakan sub-program dari program utama ITB Press yang bernama Literatorium. Literatorium sendiri dikembangkan sebagai jembatan antara ITB Press dengan khalayak luas, memungkinkan terjalinnya hubungan yang erat dengan literasi dalam berbagai bentuk. Beberapa wadah yang menjadi bagian […]

LAMAKA Panaskan Skena! Dua Lagunya Siap Menghajar Telinga!

Bandung kembali melahirkan unit hardcore baru yang siap menggebrak skena musik underground nasional. LAMAKA, band yang terbentuk pada tahun 2024 ini, hadir dengan semangat mengusung gaya hardcore era 90-an yang dipadukan dengan sentuhan sound modern. Dengan formasi yang terdiri dari Faiq (vokal), Barts (gitar), Djionk (bass), dan Obo (drum), LAMAKA membawa energi baru ke dalam […]

Lewat Pesantren Kilat Jurnalistik, GenPi Jawa Barat Sajikan Seni Bercerita di Era Sosial Media

Pesantren Kilat Jurnalistik yang diselenggarakan oleh Komunitas Generasi Pesona Indonesia – Provinsi Jawa Barat (GenPi Jawa Barat) selama dua hari, yakni pada 8 dan 9 Maret 2025, berlangsung dengan sukses di ITB Press Store, Gedung Science & Techno Park (STP) ITB, Kota Bandung. Kegiatan ini mengusung tema “Menjadi Netizen yang Budiman untuk Perkembangan Pariwisata Jawa […]

Membahas Efektivitas Kebaikan Lewat Forum Diskusi EA ITB

Pada Jumat, 7 Maret 2025, ITB Press Store menjadi saksi perhelatan diskusi yang inspiratif tentang efektivitas program kebaikan dalam organisasi. Acara bertajuk “Forum Diskusi: Memaksimalkan Dampak Program Kebaikan Organisasimu: Pengantar Prinsip-prinsip Effective Altruism (EA)” ini menghadirkan berbagai perspektif baru bagi para peserta yang ingin meningkatkan dampak sosial dari kegiatan mereka. Forum ini dibuka dengan pemaparan […]

Shopping cart close