Penulis: Zaki Su`ud, Toto Winata
Penerbit: ITB Press
ISBN:
Sinopsis
Buku ini membahas aspek fisika nuklir dan juga pengantar fisika partikel. Pembahasan tentang fisika nuklir dimulai dari aspek Sejarah fisika inti, karakteristik inti (massa inti, ukuran inti), peluruhan radioaktif, detector radioaktif, teori peluruhan alfa, beta dan gamma, struktur inti dan reaksi inti. Adapun pengantar fisika partikel meliputi Fenomena Fisika Partikel, Quark dan Interaksi Kuat, serta interaksi lemah dan unifikasi electroweak. Pada bagian akhir dibahas tentang aplikasi fisika nuklir dan fisika partikel dan prospek fisika nuklir dan fisika partikel ke depan.
Buku ini dilengkapi dengan soal-soal dan perangkat lunak untuk simulasi bagi sebagian aspek yang dibahas. Buku ini diharapkan dapat membantu pembaca dan pada khususnya bagi mahasiswa S1 Fisika dalam mempelajari materi tentang fisika inti dan pengantar fisika partikel.
Ukuran | B5 |
Halaman | 179 |
Cover | Doff |
Untuk pemesanan hubungi nomor: +62-877-8806-6848 (WhatsApp)